Curug Nyogong di Kabupaten Garut memiliki keindahan yang begitu memukau. Sanggup menghipnotis siapa pun yang bertandang. Menambah daftar kekayaan alam yang dimiliki oleh Jawa Barat. Curug Nyogong adalah air terjun…
Tag: Air Terjun
Air Terjun Riam Bedawat
Air Terjun Riam Bedawat, atau atau Air Terjum Riam Unga Bedawat, adalah air terjun yang terletak di Kecamatan Air Besar, Kabupaten Landak, Kalimantan Barat. Butuh waktu 8 jam dengan berjalan…
Air Terjun Mandin Mangapan di Kabupaten Banjar
Air Terjun Mandin Mangapan di Kabupaten Banjar memiliki tinggi sekitar 30 meter. Berada di sebuah ngarai kecil dihimpit oleh perbukitan di sekelilingnya. Menyuguhkan keindahan tersembunyi, orang akan bilang ‘hidden paradise’.…
Curug Dengdeng Cikatomas di Tasikmalaya
Curug Dengdeng di Cikatomas memang membuat banyak orang penasaran. Jika air terjun lain keunikan dan keindahannya diukur dari tingginya, yang ini diukur karena luasnya. Curug Dengdeng Cikatomas di Tasikmalaya ini…
Air Terjun Tancak Kembar
Air Terjun Tancak Kembar adalah air terjun yang berada di Kabupaten Bondowoso, Jawa Timur. Keindahan dan keunikannya begitu sayang untuk dilewatkan begitu saja. Lokasi Alamat:Desa AndungsariKecamatan PakemKabupaten BondowosoJawa Timur
Air Terjun Pancaro Rayo di Kabupaten Kerinci, Tingginya 150m
Kabupaten Kerinci diberi anugerah berupa keragaman bentangan alam. Memberikannya beragam daya tarik wisata alam yang memesona. Salah satunya adalah Air Terjun Pancaro Rayo. Air Terjun Pancaro Rayo memiliki ketinggian sekitar…
Wisata Riam Ensiling di Kabupaten Sanggau Kalimantan Barat
Kabupaten Sanggau Kalimantan Barat memiliki begitu banyak potensi dan daya tarik wisata. Memiliki sungai besar dan sungai-sungai kecil. Termasuk Riam Ensiling yang berada di salah satu aliran sungai kecilnya. Riam…
Curug Sanghyang Taraje di Garut
Keindahan alam Kabupaten Garut Jawa Barat tidak perlu diragukan lagi. Banyak sekali tempat wisatanya yang berbasis alam, selain budaya dan kuliner. Salah satu yang menarik adalah Curug Sanghyang Taraje. Curug…
Air Terjun Bananggar di Landak Kalimantan Barat
Air Terjun Bananggar, atau Mananggar, di Landak Kalimantan Barat masih jarang terdengar namanya. Namun keindahannya benar-benar menawan dan sangat sayang untuk dilewatkan begitu saja. Terletak di mana dan bagaimana cara…
Air Terjun Haratai di Loksado Kalimantan Selatan
Kecamatan Loksado di Kabupaten Hulu Sungai Selatan menyimpan begitu banyak potensi wisata alam. Selain wisata Bamboo Rafting Anda juga patut mendatangai Air Terjun Haratai. Air Terjun Haratai di Kecamatan Loksado…